Kepada Yth, Pengurus Wilayah dan/atau Daerah IWO di Seluruh Indonesia Dengan hormat, Berdasarkan hasil rapat pleno Pengurus Pusat Ikatan Wartawan Online (PP IWO) serta masukan dari berbagai pemangku kepentingan, dengan ini PP IWO membekukan kepengurusan beberapa Pengurus Wilayah (PW) dan Pengurus Daerah (PD IWO), sekaligus mencabut serta menyatakan tidak berlaku Surat Keputusan tentang Susunan Pengurus […]
Tag Archives: pp iwo
Kepada:Pengurus Ikatan Wartawan Online (IWO) pada tingkat pusat (PP), wilayah (PW) dan daerah (PD)di seluruh Indonesia Dalam mempersiapkan pelaksaan Musyawarah Bersama (Mubes) IWO 2023 di kota Palembang, Sumatera Selatan pada bulan September mendatang, dengan ini kami menghimbau seluruh pengurus IWO di berbagai jenjang kepengurusan agar segera menyelesaikan persyaratan administrasi dan melengkapi syarat keikutsertaan yang telah […]
Tujuan MoU antara PP IWO dan KKRI adalah upaya mengoptimalkan keterbukaan informasi yang bertujuan untuk penguatan kelembagaan dan pengembangan kebijakan Komisi Kejaksaan Republik Indonesia dengan kompetensinya serta meningkatkan kualitas kinerja Kejaksaan.
Jakarta — Pengacara Dwight George Nayoan, S.H, pemilik Law Firm Sandy Nayoan & Partners, Kamis (3/9/2020), menduduki posisi sebagai Ketua Bidang Advokasi dan Hukum Pengurus Pusat Ikatan Wartawan Online (PP IWO). Kedudukan pengacara yang lebih dikenal dengan Sandy Nayoan ini, menggantikan posisi Dr. R.M. Ibnu Mazjah, S.H., M.H. yang kini telah terpilih dan dilantik oleh […]
DEPOK – Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Ikatan Wartawan Online (IWO) secara resmi digelar di Shekinah Village, Kota Depok, Senin (11/3/2019). Tercatat sebanyak 150 pengurus dan anggota IWO dari seluruh Indonesia turut hadir dalam Rakernas yang digelar selama 2 hari tersebut. Ketua Umum IWO, Jodhi Yudono dalam sambutannya menegaskan ada tiga agenda utama yang akan dibahas […]
Perwakilan Divisi Humas Mabes Polri Kombes DR Slamet Pribadi mengatakan, Polri sangat memberikan konsen dipesatnya perkembangan teknologi dan kecepatan masyarakat dalam mendapatkan sebuah infomasi, terutama yang mengadung berita bohong alias hoax. Hal itu sesuai dengan ketentuan Undang-Undang Kepolisian yang mengamanatkam tugas Polri dalam memeliharaan kemanan, perlindungan dan pengayoman terhadap masyarakat hingga pada penegakan hukum. “Tema […]